Struktur dan Fungsi Utama Komputer
Nama : M. Hafry Alfathya Kelas : X MM 2 Absen : 20 Struktur dan Fungsi Utama Komputer A. Struktur Dasar Komputer Struktur dasar komputer mempelajari tentang bagaimana cara dari tiap komponen saling berkaitan. Fungsi komputer menjelaskan operasi masing-masing komponen sebagai bagian dari struktur. Ada empat struktur utama di dalam sebuah komputer, yaitu CPU, memori, perangkat input, dan output. 1. Central Processor Unit (CPU) CPU berfungsi sebagai pengontrol operasi komputer dan sebagai pusat kegiatan dan pengolahan. Otak dalam CPU disebut sebagai prosesor. Struktur Utama CPU a) Program Control Unit, bertugas untuk mengontrol operasi CPU secara keseluruhan dan mengontrol operasi CPU sehingga terjadi kesamaan kerja antarkomponen dalam menjalankan fungsi operasinya. b) Arithmetic And Logic Unit (ALU) , berfungsi untuk membentuk fungsi pengolahan data komputer. ALU terdiri dari dua bagian, yaitu unit aritmetika dan unit logika yang masing-masing memiliki p